AUD/USD Perhitungan wave Eliiot untuk 27 Maret, 2012

Tinjauan Pasar
Kemarin pasangan AUD/USD melakukan trading dalam tren naik. Selama sesi Eropa mata uang utama memulai pergerakan naik ke level 1,0485 (resistance 200 EMA). Oleh karena itu, selama sesi New York kit adapat mengamati mood bullish yang kuat; harga telah mencapai ketinggian harian baru di level 1,0542. Pasangan USD/CAD tidak mengatur untuk bertahan pada level ini dan diakhir sesi New York kita dapat mengamati harga naik ke level 1,0535. Hari ini selama sesi Asia kita dapat mengamati pergerakan turun ke level 1,0503. Hari ini pasangan AUD/USD dierkirakan akan menuji support 50EMA sebelum kita dapat melihat kembali harga diatas 1,0545. Dan juga perlu untuk mempertimbangkan data mengenai USD S&P/CS Composite-20 HPI y/y, CB Keyakinankonsumen dan Ketua FEd Bernanke Speaks yang dapat mempengaruhi nilai pasangan.

Level Support dan Resistance
(S3) 1.0382 (S2) 1.0427 (S1) 1.0456 (PP) 1.0501 (R1) 1.0546 (R2) 1.0575 (R3) 1.0620

AUD/USD Analisa Wave Elliot
Pasangan AUD/USDtelah menyelesakan wave B (diwarnai merah muda) pada wave B yang lebih besar (diwarnai biru) pada poim 1,0335, Saat ini kita dapat mengamati pertengahan wave C. Menurut peraturan wave dan dengan mempertimbangkan bahwa wave C sama dengan wave B, kita dapat menentukan target potensial dengan retracemen Fibonacci(1.0636-1.03357); Take Profit pertama di 1.0572 (78.6% dari wave B) dan Take Profit kedua di 1.0636 (100% pada wave B) Untuk Stop Loss kita dapat menggunakan support leve 1.0445 support level.

Perkiraan Trading
Berlanjut dari peratuiran Elliot Wave, hari ini tren diperkirakan akan memulai pergerakan naik. OLeh karena itu posisi beli pada level 1,0550 dengan Stop Loss pada 1,0445. Take Profit pada 1,0572 dan TAke Profit 2 di 1,0636 disarankan.