Analisa teknikal USD/CAD untuk 12 Januari 2017

Ulasan umum untuk 12/01/2017:

Hitungan impulsif biru dari 1/(a) telah dihapuskan ketika level 1,3080 ditembus. Saat ini, kecocokan terbaik selanjutnya dari kemajuan wave Elliot akan mengindikasikan, bahwa puncak dari wave C (biru) dari wave Y (cokelat) akan terhenti pada level 1,3600. Level ini akan menjadi puncak untuk kerangka waktu yang lebih lama dari gelombang B (ungu), seperti per grafik kerangka waktu harian. Seluruh ini mengindikasikan penurunan yang lebih banyak menuju penurunan wave A (ungu) di sekitar level 1,2460 dan pada akhirnya tembusan yang lebih rendah. Namun demikian, mohon diingat, penurunan baru-baru ini mungkin hanya akna menjadi bagian dari beberapa siklus korektif yang lebih luas.

Suport/Resistance:

1,3600 - Wave B Top

1,3230 - Dashed Purple Channel Support

1,3080 - Technical Support

Rekomendasi trading:

Trader harian dan trading yang berpindah seharusny menahan diri dari melakukan aktifitas trading karena pasar bekembang menjadi siklus korektif yang lebih kompleks, yang mana penuh dengan tembusan bergelombang dan juga palsu. Mohon menanti pengaturan trading berikutnya yang akan terjadi di waktu dekat.