logo

FX.co ★ Prakiraan untuk AUD/USD pada 5 Oktober 2020

Prakiraan untuk AUD/USD pada 5 Oktober 2020

AUD/USD

Dolar Australia mundur dari resistance 0,7190 pada hari Jumat dan menutup hari dengan candle hitam sebesar 23 poin. Harga mencapai resistance yang sama pagi ini. Osilator Marlin tidak menunjukkan pembalikkan ke bawah, sehingga AUD/USD dimungkinkan naik ke level 0,7270. Harga harus melampaui titik tertinggi hari Kamis di level 0,7210 agar hal itu terjadi. Agar harga kembali ke tren menurun lokal, harga harus turun ke bawah titik terendah Jumat di level 0,7132.

Prakiraan untuk AUD/USD pada 5 Oktober 2020

Kondisi di grafik 4 jam tidak memberikan petunjuk ke arah mana harga cenderung akan bergerak. Osilator Marlin yang penting bergerak hampir secara horizontal ke atas garis netral. Kami tengah mengunggu perkembangan peristiwa. Besok. Reserve Bank of Australia akan mengumumkan keputusan kebijakan moneternya dan neraca peradagangan Australia juga akan dirilis. Para investor tengah menunggu berita ini.

Prakiraan untuk AUD/USD pada 5 Oktober 2020

*Analisis pasar yang diposting disini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran anda, namun tidak untuk memberikan instruksi untuk melakukan trading
Buka daftar artikel Buka artikel penulis ini Buka akun trading