logo

FX.co ★ Analisa teknik USDX untuk 3 Februari, 2016

Analisa teknik USDX untuk 3 Februari, 2016

Indeks dolar AS telah trading sideway untuk beberapa saat sekarang dan masih bertahan diatas support kisaran trading di 98,40-98,50. Resistance di 100 masih belum ditembus, oleh karena itu saya yakin pasar menunggu beberapa arahan dari Fed.

Analisa teknik USDX untuk 3 Februari, 2016

Harga saat ini dibawah Ichimoku cloud dalam grafik 4 hari namun masih didalam kisaran trading diantara 98,40 dan 100. Harga juga terjebak antara 61.8 dan 78.6% retracemen Fibonacci dari kenaikan saat ini. Tren dengan jelas sideway dan tidak perlu mengambil resiko yang tidak diinginkan mencoba menebak apa yang akan terjadi selanjutnya. Kesabaran dibutuhkan untuk menunggu terobosan sinyal lebih jelas yang akan diberikan.

Analisa teknik USDX untuk 3 Februari, 2016

Blue line - support

Red lines - tanda perbedaan bearish

Yellow lines - perkiraan jika support gagal

Pada grafik harian, harga masih diatas cloud dan diatas support horizontal di 98,40. Jika support ini gagal bertahan kita harus memperkirakan harga untuk bergerak setidaknya menuju 97,10. Resistance berada di 99,10 untuk grafik harian dam selanjutnya di 100. Trader sebaiknya menunggu terobosan sebelum membuka berbagai posisi.

*Analisis pasar yang diposting disini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran anda, namun tidak untuk memberikan instruksi untuk melakukan trading
Buka daftar artikel Buka artikel penulis ini Buka akun trading