logo

FX.co ★ Analisis teknikal NZD/USD untuk 27 Desember 2016

Analisis teknikal NZD/USD untuk 27 Desember 2016

Analisis teknikal NZD/USD untuk 27 Desember 2016

NZD/USD berada dalam tekanan. Pasangan tersebut tetap bersifat bearish dibawah resistance horizontalnya pada level 0,6910. Sementara itu, moving average 50-periode yang menurun juga memainkan peranan sebagai resistance, dan akan membatasi upaya sisi atas. Lebih jauh, indeks kekuatan relatif berada dibawah area netralitasnya pada level 50. Sebagai kesimpulan, selama 0,6910 bertahan di sisi atas, pasangan tersebut tampaknya pertama-tama akan turun menuju 0,6855. Apabila terjadi penembusan, nantikan penurunan selanjutnya menuju 0,6840.

Pasangan tersebut diperdagangkan dibawah titik pivotnya. Ia tampaknya akan diperdagangkan pada range yang lebih rendah, selama ia berada dibawah titik pivotnya. Posisi short direkomendasikan dengan target pertama di 0,6855. Penembusan dibawah target ini akan menggerakkan pasangan tersebut lebih jauh ke bawah menuju 0,6840. Titik pivot berada di 0,6910. Apabila harga bergerak ke arah sebaliknya dan berbalik dari level support, ia akan bergerak diatas titik pivotnya. Tampaknya ia akan bergerak lebih jauh ke sisi atas. Menurut skenario tersebut, posisi long direkomendasikan dengan target pertama di 0,6925, dan target kedua berada di 0,6945.

Level resistance: 0,6925, 0,6945, 0,6965

Level support: 0,6855, 0,6840, 0,6810

*Analisis pasar yang diposting disini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran anda, namun tidak untuk memberikan instruksi untuk melakukan trading
Buka daftar artikel Buka akun trading